Ruang Informasi Publik

Cari

Minggu, 02 Mei 2021

Syarat menjadi pengusaha dengan modal minimum

| Minggu, 02 Mei 2021
6 Syarat memulai usaha dengan modal minimum.

Siapa yang tidak mau menjadi pengusaha sukses? tentu saja semua orang mau menjadi pengusaha sukses karena selain menjadi bos terhadap dirinya sendiri. Ia bisa mendapatkan keuntungan berlipat-lipat dibandingkan seorang pekerja kantoran.

Namun tidak semua Pengusaha sukses dengan mudah. Ada banyak hal yang harus disiapkan, apalagi modalnya minim sedangkan di luar sana sudah banyak kompetitor yang siap bersaing.

Lalu apa yang harus disiapkan?

1. Mental, seorang pengusaha harus memiliki mental yang baik. Harus berani mengambil keputusan dengan memperhitungkan resikonya.

2. Menjajaki pasar, riset tentang kebutuhan masyarakat luas itu hak sangat mendasar. Seorang pengusaha harus pandai mencari peluang kebutuhan masyarakat.

3. Membangun relasi, tidak menutup kemungkinan gagalnya seorang pengusaha karena kurang koneksi/jaringan. Jiwa penguasaha harus terbuka terhadap siapapun namun harus tetap waspada.

4. Konsisten, tanpa konsistensi yang luar biasa konsumen akan pergi dan mencari pasar lain.

5. Management, perosalan keuangan, waktu, produksi harus dihitung dengan matang.

6. Marketing, tanpa pemasaran yang baik produk anda tidak akan dikenal oleh masyarakat. Caranya anda harus memasarkan produk anda di tempat strategis atau melalui kanal media, radio, tv, baliho, brosur dll.

Semoga bermanfaat. 

Related Posts

Tidak ada komentar:

Posting Komentar